GIAT PENGECEKKAN APOTEK DAN DISTRIBUTOR ALAT KESEHATAN TERKAIT ISU PENYAKIT CORONA DAN KENAIKAN HARGA MASKER SERTA HAND SANITIZER YANG BERDAMPAK MELONJAK NYA HARGA PANGAN

oleh

Jurnalpolri.com-Pada hari Rabu, tanggal 04 Maret 2020 mulai pukul 10.00 WIB Bertempat dibeberapa apotek di wiklum polres Cimahi

telah dilaksanakan giat pengecekan Apotek dan Distributor alat kesehatan terkait isu Corona yang mengakibatkan langkanya masker, hingga harganya melambung tinggi serta melonjak nya harga bahan pangan.

Giat tsb dipimpin dan dilaksanakan oleh Kapolres Cimahi *AKBP M.Yoris M.Y Marzuki,S I.K* beserta PJU polres Cimahi dihadiri oleh Pers media online dan cetak nasional dan lokal.

Baca Juga  Bhabinkamtibmas Polsek Banjaran Polresta Bandung Laksanakan Sambang Sekaligus Koordinasi Terkait Keamanan Dengan Warga Desa Ciluncat Yang Berjaga Ronda Malam

Adapun apotek yang di laksanakan Pengecekan

 

1. Apotek Serumpun bambu jl.Gatsu karang mekar Kota Cimahi

2. Toko CBR sentral bandung raya (central Alat Kesehatan) jl.Amir machmud cibabat.

Setelah di laksankan pengecekan dan kordinasi dengan apotek serumpun bambu dan Toko CBR (toko penyedia alat kesehatan) stok masker kosong tidak ada stok, harga sementara kisaran Rp.110.000/ box

Baca Juga  Unit Lalu Lintas Polsek Rancaekek Polresta Bandung Lakukan Pengaturan Lalu Lintas di Sekitar Simpang Tiga Dangdeur

 

Memberikan himbawan kepada pihak pengelola jangan sampai ada penimbuna masker dan menaikan harga masker.

 

Memberikan himbauan kepada masyarakan melalui pers/ media online dan cetak nasional dan lokal

Kepada seluruh masyarakat agar tidak panik terhadap isu virus Corona ini tetap ikuti perkembangan dan himbauan medis.

(Zaenal)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.